Perubahan UU PPh 36 Tahan 2008 Terkait WP Orang Pribadi


1. NORMA PENGHITUNGAN PENGHASILAN NETO
- Pasal 14 ayat (2)
Batas peredaran usaha untuk dapat menggunakan norma penghitungan penghasilan neto dinaikkan dari Rp 600 juta menjadi sebesar Rp 4,8 miliar

2.PENGHASILAN TIDAK KENA PAJAK - Pasal 7 ayat (1)

UU No. 17 Thn 2000

UU No. 36 Thn 2008

WP

13.200.000,-

15.840.000,-

WP Kawin

1.200.000,-

1.320.000,-

Isteri Bekerja

13.200.000,-

15.840.000,-

Tanggunan

1.200.000,-

1.320.000,-

Maks. Tanggungan

K/3

K/3


3. TARIF WP ORANG PRIBADI - Pasal 17 ayat (1) huruf a
  • UU No. 17 Thn 2000

No.

Lapisan Penghasilan

Tarif

1.

S.d Rp 25.000.000,-

5%

2.

Di atas Rp25.000.000,- s.d. Rp 50.000.000,-

10%

3.

Di atas Rp50.000.000,- s.d. Rp 100.000.000

15%

4.

Di atas Rp100.000.000,- s.d.Rp200.000.000,-

25%

5.

Di atas Rp200.000.000,-

35%

  • UU No. 36 Thn 2008

No.

Lapisan Penghasilan

Tarif

1.

S.d Rp 50.000.000,-

5%

2.

Di atas Rp50.000.000,- s.d. Rp 250.000.000,-

15%

3.

Di atas Rp250.000.000,- s.d. Rp 500.000.000

55%

4.

Di atas Rp500.000.000,-

35%


4. PERBEDAAN TARIF POT/PUT

Jenis

Pot/Put

Tarif Non-NPWP dibanding

Tarif NPWP

Dasar Hukum

UU No. 36/2008

PPH 21

20 % Lebih Tinggi

Pasal 21 ayat (5a)

PPH 22

100 % Lebih Tinggi

Pasal 22 ayat (3)

PPH 23

100 % Lebih Tinggi

Pasal 23 ayat (1a)

0 Response to "Perubahan UU PPh 36 Tahan 2008 Terkait WP Orang Pribadi"

Posting Komentar